Pengertian dan
ruang lingkup ilmu kimia
Ilmu pengetahuan ( sains ) merupakan
ilmu yang diperoleh melalui pengamatan dan penelitian terhadap alam serta
gejala-gejala alam. Kimia adalah cabang dari ilmu pengetahuan ( sains ) yang
mempelajari materi (zat ) dan perubahannya.
Bidang yang dipelajari dengan ilmu
kimia sangat luas, sehingga sering dibagi menjadi 5 cabang utama.
a.
Kimia
analitik
Mengidentifikasi
jenis zat penyusun suatu bahan serta menentukan jumlahnya.
b.
Kimia
fisika
Mempelajari
hubungan antara konsep – konsep kimia dengan konsep – konsep fisika.
c.
Kimia
organik
Mempelajari
senyawa – senyawa karbon.
d.
Kimia
anorganik
Mempelajari
senyawa – senyawa anorganik seperti garam, mineral, dan logam.
e.
Biokimia
Mempelajari
proses kimia yangh berlangsung didalam tubuh mahluk hidup.
semoga bermanfaat..
terima kasih..